Cara Mendengarkan Streaming via Winamp

Streaming islami via Winamp

Pada kesempatan kali ini, kami ingin membahas cara mendengarkan streaming dari 3 pilihan.

Mengingat sebagian saudara-saudara kita juga ada yang belum mengetahui cara penggunaannya.

Adapun keuntungan mendengarkan via player (bukan flash player dari web) adalah lebih stabil. Wallohu a’lam.

A. Mendengarkan via winamp

1. Buka winamp player Anda.

2. Klik File -> Add URL



3. Masukkan alamat streaming Radio Muslim:

- live.radiomuslim.com atau

- live1.radiomuslim.com:8000

4. Klik Play dan streaming Radio Muslim sudah bisa Anda nikmati.

B. Mendengarkan via file listen.pls (file berisi alamat streaming player Anda)

1. Masukkan alamat link/ URL streaming Radio Muslim:

- live.radiomuslim.com atau

- live1.radiomuslim.com:8000

Akan muncul halaman Shoutcast DNAS Status.

2. Klik listen

2. Buka file listen.pls dengan player pilihan Anda. Contoh: winamp

3. Klik Play dan streaming Anda sudah bisa didengarkan.

C. Mendengarkan via Flash Player (terletak di sidebar kanan atas)

Keterangan:

1. Status koneksi streaming Radio Muslim

2. Alamat streaming Radio Muslim:

- live.radiomuslim.com atau

- live1.radiomuslim.com

3. Menu flash player, yang terdiri:

- Play dan stop

- Gambar logo winamp= mendengarkan via file .m3u (sejenis file listen.pls)

- Volume

Semoga bermanfaat,

Sumber : http://radiomuslim.com/cara-mendengarkan-streaming-via-winamp/

Cara Mendengarkan Streaming via Winamp Cara Mendengarkan Streaming via Winamp Reviewed by AKIEF TAKAFUL on Friday, September 02, 2011 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.